Jumat, 13 Maret 2015

Bangunan Tahan Gempa dengan beton aerasi (Bata ringan dan Panel Lantai Citicon)





Selain selektif memilih bahan bangunan berkualitas dan terpercaya seperti Beton Ringan Aerasi Citicon, urusan pembangunan rumah dan gedung di Indonesia harus memenuhi beberapa prinsip-prinsip perencanaan tahan gempa sebagai berikut:

Daktilitas 
Perencanaan secara detil atas desain struktur rumah, gedung serta semua unsur penahan gempa sesuai dengan pedoman sehingga berperilaku secara daktil.

Konfigurasi bentuk bangunan
Konfigurasi secara horizontal maupun vertikal harus diletakkan sesimetris mungkin terhadap pusat massa dari bangunan tersebut untuk menghindari terjadinya pemusatan gaya gempa pada titik-titik tertentu pada struktur bangunan. 

Diafragma dan ikatan lantai
Perencanaan yang tepat demi membagi beban-beban tingkat akibat gempa kepada unsur-unsur penahan gempa dalam tingkat itu sebanding dengan kekakuan lateral masing-masing. 

Hubungan dinding antar lantai dan atap 
Dinding-dinding beton dan dinding pasangan harus dijangkarkan kepada semua lantai dan atap yang diperlukan untuk menghasilkan dukungan atau stabilitas horizontal

Hubungan antar pondasi 
Pondasi-pondasi harus saling berhubungan dalam dua arah yang pada umumnya saling tegak lurus oleh unsur-unsur penghubung yang direncanakan terhadap gaya aksial tarik dan tekan sebesar 10 % dari beban vertikal maksimum pada pembebanan dengan gempa pada salah satu pondasi yang dihubungkan. 

Beton Ringan Aerasi Hebel yang diproduksi dengan teknologi Jerman adalah salah satu solusi untuk mengurangi resiko dari bencana gempa bumi. 

Bobot yang ringan 
Bobot yang ringan maka gaya gempa yang diterima bangunan akan jauh berkurang. Hal ini terjadi karena besarnya gaya gempa yang diterima suatu bangunan tergantung dari besarnya percepatan gempa dan berat total dari bangunan itu sendiri. Semakin berat suatu bangunan maka semakin besar pula gaya gempa yang akan terjadi pada bangunan tersebut


F = m . a
F = besarnya gaya gempa yang diterima
m = massa atau berat total bangunan
a = percepatan gempa

Kekuatan yang relatif seragam di segala arah 
Saat terjadinya gempa bumi, dinding bangunan akan menerima beban vertical, horizontal maupun diagonal. Blok Beton Ringan Aerasi Citicon yang direkatkan dengan perekat tipis seperti Mortar  memiliki kekuatan yang relatif seragam di segala arah dibandingkan dengan pasangan dinding batu bata. Hal ini membuat dinding Citicon memiliki ketahanan yang lebih baik pada saat terjadinya gempa bumi. 

Ketahanan terhadap kebakaran 
Gempa bumi sering kali diikuti oleh terjadinya bahaya kebakaran yang terjadi karena besarnya kemungkinan terjatuhnya kompor, lilin atau lampu penerangan, sambungan arus pendek pada instalasi listrik dan lain sebagainya. Dibandingkan dengan alternatif bahan ringan lainnya seperti kayu, Beton Ringan Aerasi Citicon memiliki ketahanan terhadap kebakaran yang jauh lebih baik. Di beberapa negara penggunaan Beton Ringan Aerasi Citicon dapat mengurangi biaya polis asuransi kebakaran. 

Sejak lama Beton Ringan Aerasi Citicon telah digunakan di daerah rawan gempa seperti di Jepang, Turki dan Mexico. Beton Ringan Aerasi Citicon terbukti di banyak negara menjadi salah satu solusi terbaik untuk mengurangi resiko dari bahaya gempa bumi.

sumber : www.hebelpanel.com


Melayani penjualan seluruh indonesia (franco Surabaya)

Office & Showroom            : Jl. Mayjend Sungkono, Citra Garden City Malang (Puncak Buring Indah Blok P1 No.4), Kedung kandang-Kota Malang
Head Office                           : Jl. Alun-alun contong No.1, Surabaya

Phone : 0853 3443 9900  (Call, SMS, WhatsApp, Line)
- phone&fax: 0341-754253, 0341-916 3348

Minggu, 01 Februari 2015

Jasa Pasang Panel Lantai CITICON (Cor dag beton instan)

Disini selain kami menjual material bata ringan dan panel lantai kami juga melayani jasa pasang panel lantai, kami menawarkan jasa pasang panel lantai dengan harga ekstra ekonomis daripada yang lain. kami adalah kumpulan para ahli di bidang pemasangan panel lantai jadi jangan ragu mengenai jasa pemasangan panellantai dari kami. apabila anda kurang faham atau tidak mengerti bagaimana sistematika pemasangan panel lantai, tidak mengerti apa itu panel lantai, tidak mengerti teknispemasangan panel lantai, dan ragu mengenai panel lantai serta anda ragu mengenai jasa pasang panel lantai yang kami tawarkan segeralah hubungi kami KLIK DISINI kami akan menjelaskan dan memberi masukan untuk masalah yang anda dapatkan jadi anda jangan ragu dengan jasa pasang panel lantai yang kami tawarkan.


disini kami menawarkan jasa pasang panel lantai (Cor dag beton instan) dengan beberapa versi,

  1. versi yang pertama yaitu jasa pasang panel lantai hanya tenaga pasang saja tanpa material, disini kami menawarkan jasa pasang panel lantai hanya tenaga pasang maksudnya adalah, kami menawarkan jasa pasang panel lantai hanya melayani jasa pemasangan saja segala sesuatu perlengkapan dan metrial pokok maupun pendukung ditanggung oleh konsumen.
  2. versi yang kedua yaitu kami menawarkan jasa pasang panel lantai + material, disi kami menawarkan jasa pemasangan panel lantai + material maksudnya adalah, kami menawarkan jasa pasang panel lantai dengan material, alat pendukung, tenaga pasang seluruhnya di tanggung oleh kami. jadi konsumen tidak perlu repot repot untuk membelikan material + menyediakan alat pendukung
  3. atau versi yang ketiga yaitu anda membeli material saja kemudian anda pasang sendiri, dengan kami bantu teknis lapangan.

dari versi diatas bisa anda simpulkan atau bisa anda pilih enaknya bagaimana dan praktisnya bagaimana semua pilihan tergantung pada anda. apabila anda memakai jasa kami kami bisa bantu untuk survey lokasi (menjelaskan kepada konsumen di lapangan) menggambarkan tata letak balok untuk tumpuan panel lantai, membuatkan RAB untuk rencana jasa pasang panel lantaiyang kami tawarkan. jadi jangan sungkan sungkan langsung saja hubungi atau kontak kami segera.

apabila anda masih ragu mengenai harga, jangan lah ragu soal harga dari kami, kami adalah perusahaan yang menawarkan material panel lantai dan menawarkan jasa pasang panel lantaiyang sudah ahli dan dijamin soal harga bisa dibandingkan dengan yang lain. apabila anda masih ragu silahkan saja hubungi kami kami akan menjelaskan dan memberi masukan.

NB :apabila anda membeli atau memakai jasa pasang kami semakin besar volume pembelian atau semakin besar jasa pasang panel lantai yang anda berikan kami bisa memotong harga untuk anda

source: jualbataringan-murah.blogspot.com
Berikut Sedikit Referensi Pekerjaan Panel Lantai (Cor dag beton instan)
jasa pasang panel lantai
Referensi di malang Dak 3Lantai
jasa pasang panel lantai
Referensi di Jl klakahrejo surabaya 
jasa pasang panel lantai
Referensi balok untuk tumpuan panel 



jasa pasang panel lantai
Referensi panel lantai di percetakan

















jasa pasang panel lantai
Referensi panel lantai di malang
jasa pasang panel lantai
gambar tulangan panel
menggunakan tulangan baja





Sabtu, 31 Januari 2015

Panel Lantai citicon pengganti cor dak beton

jual Panel Lantai adalah trobosan baru dalam bidang mengedek/cor yang sangat praktis dan cepat. Panel Lantai adalah sebuah beton ringan yang digunakan untuk mengedek lantai 1,2,3dan seterusnya yang memiliki segi keuntungan untuk bangunan anda.  Panel Lantai Digunakan Untuk Mengedek rumah tinggal,   Untuk Penambahan level ketinggian lantai rumah dll. yang pada intinya digunakan untuk pengganti beton cor konvensional yang  memiliki kelebihan dari pada beton konvensional.


Keunggulan Panel lantai :

  • Ringan
  • Tahan Api
  • Daya Serap Air Rendah
  • Praktis
  • Lebih cepat Proses Pemasangannya
  • Pekerjaan Lebih Bersih
  • Tidak Terlalu Banyak Membutuhkan tenaga kerja

Spesifikasi Ukuran Panel Lantai :

  • Lebar    : 600mm
  • Tebal     : 125mm; 150mm; 175mm
  • Panjang : (1470; 1720; 1970; 2220; 2470; 2720; 2970; 3220; 3270; 3720; 3970; 4220; 4470; 4720; 4970; 5220; 5470; 5720; 5970) mm

panel lantai

panel lantai

panel lantai

source : jualbataringan-murah.blogspot.com

Keunggulan Panel Lantai Citicon

Keunggulan Panel lantai citicon (pengganti cor dak beton efisien, bersih, murah)


Bersudut 90 Derajat

jual bata ringan murah


Setiap 1 meter pesegi mampu menahan beban 400 kg

jual bata ringan murah


Terdapat Tulangan

jual bata ringan murah


Ringan

jual bata ringan murah


Panel Lantai Citicon Lebih Murah

jual bata ringan murah

Sanggup Menahan Beban 100 Kg

jual bata ringan murah


Tulangan Anti Karat

jual bata ringan murah
source : jualbataringan-murah.blogspot.com

Citicon Contact





PT. VICCON MODERN INDUSTRI




Office   : Jl. Margomulyo Indah II, Blok A-15, Tandes - Kota Surabaya

Office & Showroom : Jl. Mayjend Sungkono, Citra Garden City / Ciputra, Blok P1. No.4 - Kota Malang

Office & Showroom : Jl. Hayam Wuruk 160, Denpasar - Bali

Factory  : Ngoro Industri - Mojosari - Mojokerto



Phone :

Telkomsel : 0853 3443 9900 (Call, SMS, WhatsApp, Line)

Indosat : 0856 55 40 0004 (Call, SMS, WhatsApp)

XL / Axis : 087 888 48 5050 ( Call, SMS)

Phone & Fax : 0341 - 754253


Email : megatrussglobal@yahoo.com

FB : facebook.com/citiconbataringan

Harga Material panel lantai dan Paket terima jadi Cor dag Panel lantai Citicon terpasang

Panel lantai Citicon

panel lantai citicon

Panel Lantai Citicon adalah trobosan baru dalam dunia kontruksi yang khususnya dalam hal cor bangunan yang memiliki kelebihan dari beton konvensional terbaru. Panel lantai citicon adalah suatu trobosan baru yang bersifat praktis, aman, cepat, nyaman.  Dengan menggunakan panel lantai citicon dapat mengecor / mengedek bangunan 1,2,3,dan seterusnya menjadi lebih cepat dan praktis.

Karakteristik PanelLantai Citicon :
Panel Lantai Citicon berukuran presisi dan bersudut siku. Penggunaan teknologi aerasi dengan expanding  agent terbaik dari Jerman membuat panel lantai citicon menjadi ringan. Terdapat tulangan didalamnya sehingga Panel lantai Citicon Mempunyai kekuatan yang sama dengan beton cor konvensional dan lebih ekonomis. Panel lantai Citicon secara material mempunyai perambatan panas yang rendah dan berdaya serap rendah terhadap air sehingga membuat panel lantai citicon tahan terhadap api dan air

Keunggulan Panel Lantai Citicon:

  • Ringan
  • Kedap Air
  • Tahan Panas
  • Tahan Getaran 
  • Presisi
  • Terdapat Tulangan Didalam nya
  • Lebih Sejuk
panel lantai citicon


Spesifikasi TeknisPanel Lantai Citicon :
Panjang, L (mm)         : 1470; 1720; 1970; 2220; 2470; 2720; 2970; 3220; 3270; 3720; 3970
Lebar, W (mm)           : 600
Tinggi, T (mm)            : 125; 150; 175

Dimensi Dan Kode Panel Lantai Citicon :


CODE PANEL
L
(mm)
W
(mm)
T
(mm)
Berat Per Panel
(Kg)
Jumlah / m3
(Pcs)
PLC 1500 R 125
1470
600
125
86.00
9.07
PLC 1750 R 125
1720
600
125
100.62
7.75
PLC 2000 R 125
1970
600
125
115.25
6.77
PLC 2250 R 125
2220
600
125
129.87
6.01
PLC 2500 R 125
2470
600
125
144.50
5.04
PLC 2750 R 125
2720
600
125
159.12
4.90
PLC 3000 R 125
2970
600
125
173.75
4.49
PLC 3250 R 125
3220
600
125
188.37
4.14

  • Harga  Panel Lantai Citicon:  
- Rp. 2.650.000,- s/d Rp. 2.750.000,-
  • Harga Panel Lantai Citicon Terpasang : 
Rp.460.000 s/d Rp. 490.000,-/m2 Tergantung volume 


    Spesifikasi  :

    1. Material Panel Lantai Citicon
    2. Tulangan Penghubung antar Panel dengan besi diameter  8 mm , diikat dengan las listrik
    3. Pengisi Nat menggunakan semen mortar ( uzin)
    4. Tenaga Pasang

    Referensi Project Bata ringan Citicon

    Bata Ringan Citicon

    bata ringan citicon


    Bata Ringan Citicon adalah generasi terbaru bahan material bangunan. Bata Ringan Citicon adalah satu satunya Bata Ringan Aerasi Atau Autoclaved Aerated Concrete (ACC) yang pertama kali di produksi di jawa timur pada tahun 2008 oleh PT Viccon Modern Industri. Bata Ringan Citicon Terbuat Dari Pasir silika dan semen berkualitas tinggi. Didukung dengan teknologi jerman, PT Viccon Modern Industri Memproduksi Bata Ringan Citicon Dan Panel Lantai Citicon Yang berkualitas tinggi dengan standarlisasi DIN jerman.

    bata ringan citicon

    Bata Ringan Citicon terbuat dari bahan material yang ramah lingkungan, diproses dengan teknologi aerasi terbaik membuat Bata ringan Citicon lebih kuat dari bata Konvesional bahkan sama kuatnya dengan beton. Bata Ringan Citicon sangant ringan sehingga mempermudah aplikasi dan ketepatan estimasi pembangunan. Bata Ringan Citicon membangun kepercayaan anda dengan memberikan  solusi cerdas untuk bangunan
     anda.

    Citicon telah banyak digunakan berbagai proyek atau gedung seperti :

      bata ringan citicon
    • Apartmen East coast Surabaya
    • Twin Tower Apartmen Surabaya
    • UC Apartmen Surabaya
    • Trilium Apartmen Surabaya
    • Hotel Meritus Surabaya
    • Solo Paragon Hotel
    • Grand City Mall
    • Jatim Park II Malang
    • Dupak Grosir Surabaya
    • Bukit Palma, CitraLand
    • Citra Indah
    • Citra Garden
    • La Foye Regency
    • Happy Puppy Karaoke Surabaya
    • Nav Karaoke Surabaya
    • Surabaya Sport Center
    • XXI Grand City Surabaya
    • XXI Landmark Surabaya
    • Rich Prada Hotel Bali
    • All Season Hotel Bali
    • Kupu Kupu Barong Cottages
    • Hotel Westin Nusa Dua Bali
    • Royal Hospital Hotel Denpasar Bali
    • Hotel Royah Jelita Banjarmasin
    • RSUD Tarakan 
    Dan Masih Banyak Lagi............................!!!!!!!!


    Informasi Harga Citicon  :
    • Bata Ringan Citicon  = Hubungi Kami (tergantung volume pembelian)
    • Panel Lantai Citicon  = Rp. 2.600.000/m3 s/d Rp. 2.750.000 (tergantung volume pembelian)


    Keterangan harga :
    1. Belum ongkos kirim ke luar kota Surabaya dan sekitarnya
    2. Tidak termasuk pajak PPN 10%



    Spesifikasi Teknis Dan Product Bata Ringan :

    bata ringan citiconPanjang, l [mm]                                  : 600
    Tinggi, h [mm]                                    : 200, 400
    Tebal, t [mm]                                     : 75,100,125,150,175,200
    Berat Jenis Kering  [p]                       : 530 Kg/m3
    Berat Jenis Normal [p]                       : 600 Kg/m3
    Kuat Tekan                                        : ≥ 4,0 N/mm2
    Konduktifitas termis                            : 0,14 W/mK

    Dimensi Ukuran Bata Ringan Citicon :

    Tebal
    mm
    75
    100
    125
    150
    175
    200
    Luas Dinding/m3
    m2
    13,33
    10,00
    8,00
    6,67
    5,71
    5,00
    Isi/m3
    Blok
    111,11
    83,33
    66,67
    55,56
    47,62
    41,67

    Kami Juga melayani jasa Pengadaan dan Pemasangan Bata Ringan, juga melayani mulai dari survey lokasi, observasi, menghitung anggaran biaya ( RAB ), yang kami lakukan sebagai sevice kami kepada pelanggan kami tanpa Biaya alias FREE



    bata ringan citicon

    \bata ringan citicon

    bata ringan citicon


    source : http://jualbataringan-murah.blogspot.com/